Jumat, 14 Oktober 2011

Konsep Basis Data Terdistribusi

• Sistem Komputasi Terdistribusi adalah sejumlah elemen proses yang terkoneksi melalui jaringan komputer dan saling bekerjasama dalam melakukan suatu tugas

• Basis Data Teridistribusi adalah kumpulan basis-basis data yang saling berhubungan secara logika dan tersebar pada sebuah jaringan komputer

• Sistem Manajemen Basis Data adalah sebuah sistem software yang mengelola basis data terdistribusi

Keuntungan Basis Data Terdistribusi
• Manajemen data terdistribusi dengan tingkat transparansi yang berbeda
• Keandalan dan ketersediaan
• Peningkatan performa
• Ekspansi yang lebih mudah

Fungsi Tambahan Basis Data Terdistribusi
• Keeping track of data
• Proses query yang terdistribusi
• Manajemen transaksi yang terdistribusi
• Manajemen replikasi data
• Pemulihan basis data terdistribusi
• Keamanan
• Manajemen direktori (katalog) terdistribusi

Fragmentasi Data
• Fragmentasi Horizontal
– Membagi sebuah relasi secara horisontal dengan mengelompokkan baris-baris untuk membuat subset dari tuples

• Fragmentasi Vertical
– Membagi sebuah relasi secara vertikal berdasarkan kolom

• Fragmentasi Hibrid

1 komentar:

  1. titanium flat irons - The Tin Tin Co.
    The Tin Tin Co. Inc. (1904), a titanium element maker of the popular titanium bohr model car parts, manufactures and titanium sunglasses exports car parts 2020 ford edge titanium for sale in the USA. The medical grade titanium earrings Tin Co. Inc., the maker of the

    BalasHapus